14 November, 2023 | 11:31
PEKANBARU [KLIKINDONESIA] – Rapat terpadu di Pekanbaru mengupas konflik tanah antara PT MSSP dan Kelompok Tani Manunggal di Riau. Hadir perwakilan dari BPN Riau, dinas terkait, Pemda Siak, dan pihak perusahaan.
Di Kantor Gubernur Riau, Kamis (9/11/2023), dibahas klaim 72 ...